Panduan Magnus Dota 2, Item dan Kemampuan Terbaiknya!

magnus dota 2

Magnus Dota 2 adalah salah satu dari hero populer di permainan video Dota 2. Bahkan, pada ajang The International 10 (TI10), Magnus menjadi rebutan para pemain. Karena hero ini termasuk dalam hero yang memiliki kemampuan yang sangat besar. 

Hero Dota 2 Magnus menjadi hero yang memiliki kekuatan yang perannya sebagai ganker, inisiator dan utility. Hero ini memiliki banyak crowd control sehingga mampu memenangkan pertandingan dengan sangat mudah. Penasaran dengan kemampuannya? Simak berikut ini!

Tentang Magnus Hero Dota 2

Magnus adalah salah satu dari banyaknya karakter hero di game Dota 2 yang menjadi hero offlaner. Hero ini mencapai win rate tinggi, yakni 72% dan menjadi populer karena penampilan Magomed-nya. Magnus juga memiliki kemampuan Skewers jarak tinggi.

Menjadi rebutan para pemain di setiap pertandingan, karena Magnus mampu membuat lawan yang ditargetkan tidak bergerak. Hal ini dikarenakan adanya kemampuan Skewers jarak tinggi tersebut. Selain itu, Magnus memiliki Empower jadi kubu dekat bisa mudah lenyap.

Magnus guide Dota 2 haruslah dipahami agar tim bisa memenangkan pertandingan. Karena jika menggunakan tanpa mengetahui item serta kemampuan hero-nya akan sia-sia. 

Item Magnus Hero Dota 2

Menjadi hero dengan win rate tinggi, Magnus menjadi rebutan para pemain game Dota 2. Hero ini bisa menjadi hero mid maupun offlaner dan item yang dipakai pun sama pada awal permainan. Itemnya, seperti regenerasi HP, stants dan Ironwood Branch.

Jika Anda bermain di mid, Anda harus berhemat untuk bisa membeli Magnus item botol dengan cepat. Bila bermain di offlaner, ada baiknya untuk membeli item Stout Shield atau item Iron Talon. Hal ini untuk berjaga-jaga apabila ada kesulitan dan harus masuk farming.

Item sepatu yang sering digunakan, yakni Arcane Boots dan ditambah dengan Mana Pool. Adanya Mana Pool akan membantu Magnus dalam mengisi mana-nya yang sangat kecil. Alternatif item yang bisa digunakan, yakni Power Terads jika sering melakukan right click

Kemampuan Magnus Hero Dota 2

Magnus dota 2 memiliki kemampuan yang sangat spektakuler dan mampu mengalahkan musuh dengan mudah. Namun, semua tergantung bagaimana pemain mampu mengatur item yang digunakan. Adapun kemampuan yang jadi rebutan, sebagai berikut:

1. Kemampuan Shockwave

Ability pertama, yakni Shockwave yang mana Magnus dapat dengan mudah menghancurkan unit musuh terdekat. Dan, ini yang menjadi Magnus counter. Selain itu, Magnus mampu menarik musuh untuk mendekat sehingga dapat dimusnahkan lebih dulu.

2. Kemampuan Empower yang Tinggi

Magnus memiliki Empower yang mampu menghancurkan musuh dengan cepat. karena kemampuan ini bisa memberikan bonus damage serta cleave on attack yang spektakuler. Menggunakan Empowernya mampu mendapatkan damage sebesar 75%  bahkan lebih.

3. Kemampuan Skewer

Berikutnya, kemampuan skewer Magnus yang sangat memudahkannya untuk menusuk musuh. Skewer ini mampu memberikan damage yang besar dan juga memberikan efek slow movement pada musuh. Adanya skewer, attack speed Magnus makin bertambah. 

4. Kemampuan Reverse Polarity Tinggi

Magnus mempunyai kemampuan untuk menyedot musuh agar mudah memberikan damage lalu menghancurkannya. Adanya reverse polarity mampu memberikan kerusakan yang sangat hebat jika adanya Magnus dalam tim. 

Itulah kenapa Magnus menjadi incaran para pemain Dota 2 karena kemampuan reverse polarity-nya. Jika Magnus ikut andil dalam tim, maka hero lawan bisa dengan mudah dihancurkan. 

PENUTUP

Magnus Dota 2 memiliki kemampuan yang sangat unggul sehingga menjadi rebutan bagi para pemain game Dota 2. Memilih item hero ini tidak boleh sembarangan agar mudah memenangkan pertandingan. Informasi lebih terkait hero Dota 2, kunjungi Cheerobics.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *